Letak Geografi
Luas Wilayah Desa
Desa Batursari Kecamatan Batangan Kabupaten Pati memiliki luas wilayah dengan luas : 177,232Ha.
Batas wilayah Desa Batursari.
- Sebelah Utara : Desa Pecangaan
- Sebelah Timur : Desa Gajahkumpul
- Sebelah Selatan : Desa Kedalon
- Sebelah Barat : Desa Mangunlegi
- Jumlah penduduk
Jumlah penduduk Desa Batursari yang terdari 14 RT, 3 RW, 825 KK, dengan jumlah penduduk :
Laki-laki : 1.210 Orang
Perempuan : 1.218 Orang
Jumlah : 2.428 Orang
Wilayah bawahan terdiri dari :
– Wilayah Dusun : 1 ( satu ).
– Wilayah RW : 3 ( tiga ).
– Wilayah RT : 14 ( empat belas ).
Keterangan :
– RW I punya bawahan wil : RT 01 s/d RT 04.
– RW II punya bawahan wil : RT 01 s/d RT 05.
– RW III punya bawahan wil : RT 01 s/d RT 05.
Jumlah Lembaga Desa :
– BPD : 11 orang
– LPMD : 26 orang
– PKK : 26 orang
– RT : 14 orang
– RW : 3 orang
Jumlah Aparat Pemerintah Desa : 9 orang terdiri :
– Kepala Desa : 1 orang.
– Sekretaris Desa : 1 orang.
– Kepala Dusun : 1 orang.
– Kepala urusan : 2 orang.
– Kasi : 3 orang.
– Staf Kasi : 1 orang.
Jumlah sarana Pendidikan
– TK : 1 buah.
– SD : 2 buah.
– TPQ : 1 buah.
– SMP : – buah.
– SMA : 1 buah.
– PAUD : 1 buah.
Jumlah sarana Peribadatan :
– Masjid : 2 tempat.
– Musholla : 6 tempat.
Tanah Desa :
- Bengkok Kepala Desa : 10,066 Ha.
- Bengkok Perangkat Desa : 985 Ha.
- Bondo Deso (Eks. Bk.Sekdes) : 6,6 Ha
- Bondo Deso : 1 Ha.
Warga masyarakat Desa Batursari 97 % beragama Islam dan 3 % beragama Kristen.
Mata pencaharian penduduk Desa Batursari terdiri dari :
- Petani sendiri/ tambak : 390
- Buruh tani/ tambak : 199
- Nelayan : 52
- Pedagang : 129
- Pengusaha : 249
- Pegawai Negeri/ TNI/ POLRI : 93
- Pensiunan : 46
- Lain-lain : 711